Langsung ke konten utama

Inilah 7 Langkah Mudah Mempromosikan Bisnis di YouTube


Zaman sekarang semua orang pastinya suka menonton YouTube. Tutorial, kajian, ceramah, belajar, dan lainnya. Atau sekedar menonton film atau kartun buat anak-anak. Karena YouTube adalah salah satu layanan video yang paling popular diikuti vimeo, vineblip dan flickr.Khususnya di Indonesia. Dibuat pada tahun 2005, YouTube memiliki penonton range usia 18-34 tahun dan 18-49 tahun.

            Sejak Februari 2005 YouTube memperoleh jumlah penonton yang terus meningkat, setiap hari pengguna menonton ratusan hingga jutaan video setiap tahun. Pencarian populer setelah google. Dimana setiap orang pastinya membutuhkan panduan melalui video. Para pebisnis ingin juga mempromosikan produknya melalui video Youtube. Ternyata bisa lho, dears. Lebih menarik untuk memperoleh costumer. Kelebihan yang didapat saat mempromosikan bisnis melalui YouTube gratis, bisa memperoleh costumer, saat membagikan video, bisnis kita akan berkembang. Pengguna YouTube melihat video, like, subscribe. Akan lebih mudah mengembangkan bisnis.
            Banyak juga blogger yang membuat vlog tentang kegiatan bersama anak, saat menghadiri event, atau saat menjadi narasumber pada seminar.Dengan modal peralatan, koneksi internet dan lainnya, Kita bisa lho membuat video sendiri lalu di upload melalui YouTube. Inilah caranya agar kita bisa mempromosikan usaha melalui YouTube, yaitu:
1.      Membuat channel YouTube sendiri.
Caranya mudah, tinggal log in lalu klik foto profil di YouTube. Klik my channel lalu muncul dashboard kemudian create channel. Kamu bisa mencreate nama bisnismu. Menambahkan logo dan siap mengupload videomu ya, dears.
2.      Mulai tentukan kata kunci produk.
Tentukan produk apa yang mau dipromosikan. Misalnya promo produk kecantikan. Kamu bisa membuat kata kunci”Cream pencerah wajah”.
3.      Menentukan konsep videomu.
Misalnya mau mempromosikan produk kecantikan. Kamu bisa membuat video tutorial cara memakai cream pencerah wajah atau cara perawatan wajah.
4.      Menggunakan kamera yang berkualitas.
Sekarang ini smartphone juga memiliki kamera dengan kualitas yang bagus. Bila memungkinkan bisa juga menggunakan kamera seperti canon, sony dan lainnya. Yang membuat videomu nyaman ditonton dan keren.
5.      Gunakan properti.
Gunakan alat yang dapat menunjang kegiatanmu membuat video bisa tongsis, lampu, mini studio, bunga yang dapat dibeli secara online. Atau peralatan make up yang digunakan untuk membuat video tutorial seperti craem, foundation atau BB craem dan lainnya.
6.      Gunakan aplikasi edit.
Saat ini banyak aplikasi editing foto atau video yang bisa diunduh melaui playstore. Seperti viva video, kinemaster dan lainnya.
7.      Promosikan videomu di media sosial atau melalui YouTube Adds.
Video yang sudah dibuat sebaiknya dipromosikan di media sosialmu ya, dears. Seperti Instagram,twitter, facebook dan lainnya.juga bisa melalui Youtube adds. Pengiklan akan membayar pertampilan. Tentunya akan membuat bisnis berkembang juga menambah pemasukan.
Yang paling penting membuat konten yang berkualitas, menghasilkan video yang memiliki cahaya yang bagus. Bisnis harus mempunyai kerjasama dengan tim yang kompak. Jika ingin kursus editing video bisa kursus di DUMET school salah satu kursus editing video atau design terutama mengelola website dengan baik.https://www.dumetschool.com/motion-graphic Semoga bermanfaat ya, dears.Selamat mencoba.
<a href="http://www.dumetschool.com/lomba/menulis-blog"><img src="https://1.bp.blogspot.com/-ONcayP__5q4/WLzZHQb507I/AAAAAAAACWI/tcGobMsAFawwVL_W92tIRfm49vbgAWaXgCLcB/s1600/banner_lombamenulisblog_300x250.jpg" /></a>
https://www.facebook.com/dumetschool dan https://www.instagram.com/dumetschool/
tulisan ini diikutsertakan dalam lomba blog Dumet school
sumber:
jefrisuperclub.com
digitalmarket.com
photo:unsplash.com 

Komentar

Bety Kristianto mengatakan…
Wah baru tahu ada sekolah editing yang keren kayak gini. Hehe mantab
Muyassaroh mengatakan…
Menarik sekali, Mbak...pernah ada teman menyarankan saya nih buat bikin video masak. Tapi, saya bingung siapa yang jadi tukang masak dan siapa yang ambil gambarnya Haha..sy mana berani ada di depan kamera :D

Postingan populer dari blog ini

Dian Restu Agustina Inspirasiku Dalam Menulis

   Saat ini saya sedang dalam situasi genting,  ga ding lebay 😅. Tepatnya ditantang membuat tulisan tentang seorang penulis, pengusaha atau tokoh. Nggak harus terkenal sih, tapi menginspirasi. Saya langsung teringat dengan salah satu teman Facebook yang juga satu komunitas di Ibu-ibu Doyan Nulis (IIDN) dan komunitas blogger, Dian Restu Agustina.    Mbak Dian adalah seorang Ibu Rumah Tangga, freelance writer dan lifestyle blogger. Mengapa memilihnya? Lantaran setiap baca tulisannya, saya merasa bersemangat dan selalu terinspirasi. Saat jenuh melanda, membaca tulisan Mbak Dian membuat saya termotivasi lagi😍.     Mbak Dian menulis tentang pengalaman sehari-hari menjadi seorang Ibu Rumah Tangga di blognya, www.dianrestuagustina.com. Ia juga menulis di beberapa media online seperti ummi-online.com, salah satunya: http://www.ummi-online.com/wahai-suami-hindari-kata-kata-ini-saat-bercanda-dengan-istri.html Dan di takaitu: http://takaitu.com/kamu-harus-tahu-ternyata-budaya-matr

Menikmati Pemandangan sambil Ngopi Di Ngopi di Kebon Bandung

Apa Emak suka ngopi? Atau ingin berjalan-jalan sambil menikmati pemandangan di kebun, melihat pemandangan, bunga-bunga, menemani anak bermain, nikmatnya tiada tara ya. Saya juga sangat menikmati saat diajak ke ngopi di kebon Bandung suatu sore. Saat itu ada saudara yang tinggal di Bandung dan merekomendasikan tempat ini. Katanya bagus banget lho, makanannya enak-enak, Kita bisa lihat pemandangan, bukit, kebun dan bunga-bunga. Ternyata setelah Saya ke sana memang seru dan senang menikmati pemandangan di bukit yang tinggi. Melihat bunga-bunga, ada tempat bermainnya juga. Sewaktu  kesana memang udara sangat sejuk dan segar. Kita langsung pesan makanan. Sambil menunggu pesanan datang, Kita asyik melihat pemandangan yang menyegarkan mata. Melihat pemandangan Bandung Selatan, juga menemani keponakan main. Www.wisatabandung.com    Biasanya yang datang ke sana sekedar santai atau reuni atau arisan bisa juga buat yang foto pre-wedding atau resepsi nikahan. Indah banget pemandangannya. A

Cara Menjadi Ibu yang Produktif di Rumah

(sumber:unsplash.com) Seorang Ibu  kadang merasa bosan saat berada di rumah, selalu ingin melakukan aktivitas yang bermanfaat. Di sela waktu mengurus rumah, suami dan anak. Dengan tugas yang ga ada habisnya, Ibu ingin produktif ,ya. Ada yang berbisnis online, freelancer, melakukan kegiatan yang disukai tetapi tetap bisa bermain dengan anak-anak. Lalu bagaimana ya caranya agar bisa tetap produktif di rumah?Inilah cara yang bisa Ibu lakukan dilansir dari berbagai sumber: 1. Buatlah perencanaan dan patuhilah. Dengan membuat perencanaan kita dapat menyelesaikan pekerjaan lebih baik ya, Bu. Karena sudah lebih tahu apa yang harus dilakukan hari itu. Bisa dengan membuat rencana harian, mingguan, atau bulanan. Dilakukan sebelum tidur malam, buat kegiatan yang biasa Ibu lakuin ya, berapa lama. Lalu dipatuhi. 2. Melakukan kegiatan sesuai hobi. Misalnya kalau Moms hobi merajut, masak, menulis dan lainnya. moms bisa lakukan disela waktu mengurus anak. Misalnya setelah anak berangkat se